Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

MATERI PELAJARAN MATEMATIKA KELAS VII SMP/MTS

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh... Alhamdulillah kali ini saya akan memposting tentang materi pelajaran kelas VII smp/mts nah sebelum kita mempelajari materi tersebut lebih mendalam, mari kita kenali dulu apa saja sih materi2 yang akan di tempuh pada  kelas VII ini, dari semester 1 dan semester 2. Berikut ini rincian materi semester 1 dan semester 2 kelas VII SMP/MTS: 1. Bab 1 lambang dan operasi bilangan bulat 2. Bab 2 bentuk dan operasi bilangan pecahan 3. Bab 3 bentuk dan operasi pecahan al-jabar 4. Bab 4 persamaan dan pertidaksamaan Dua Variabel 5. Bab 5 Perbandingan skala, senilai dan dan berbalik nilai 6. Bab 6 anggota himpunan dan diagram venn 7. Bab 7 Bangun ruang sisi datar (kedudukan garis dan sudut) 8. Bab 8 bangun persegi empat (persegi panjang, persegi, jajar genjang, belah ketupat, layang-layang dan trapesium) 9. Bab 9 sifat garis segitiga. semoga bermanfaat teman-teman. wassamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

MATERI HAKIKAT OTONOMI DAERAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

1   Definisi hakikat Desentralisasi dan Otonomi daerah           Desentralisasi adalah penyerahan kewenangan dari pemerintah pusat kepada pemerintah daerah untuk mengurusi urusan rumah tangganya sendiri berdasarkan prakarsa dan aspirasi dari rakyatnya dalam kerangka Negara kesatuan Republik Indonesia. Dengan adanya desentralisasi maka muncullah otonomi bagi suatu pemerintahan daerah.           Otonomi daerah adalah hak, wewenang, dan kewajiban daerah otonom untuk mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintahan dan kepentingan masyarakat setempat sesuai dengan peraturan perundang-undangan.           Secara harfiah, otonomi daerah berasal dari kata otonomi dan daerah. Dalam bahasa Yunani, otonomi berasal dari kata autos dan nomos. Autos artinya sendiri dan Nomos artinya aturan atau undang-undang. Sedangkan daerah adalah kesatuan masyarakat hukum dan mempunyai batas-batas wilayah.           Otonomi dan Desentralisasi adalah cara atau strategi yang dipilih agar penyelengg

HADIS TENTANG KEWAJIBAN ORANG TUA TERHADAP ANAK

MATA KULIAH HADIS TARBAWI HADIS TENTANG KEWAJIBAN ORANG TUA KEPADA ANAK Dosen pengampu: H. Subki M.Pd.I Oleh Dian Safitri                     160103009 Kelas II A Jurusan Tadris Matematika Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MATARAM 2016 Kata pengantar             Bismillahirrohmanirrohim Kami panjatkan puja dan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan hidayah dan inayahnya, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah Hadis Tarbawi tentang hadis kewajiban orang tua terhadap anak. Makalah ini telah kami susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari brerbagai pihak, diantaranya Dosen pembimbing kami dan segenap teman-teman kami, sehingga dapta memperlancar pembuatan makalah. Untuk itu kami mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam pembuatan makalah ini. Terlepas dari semua itu, kami menyadari bahwa